Contoh Web Penjualan Online PHP – MySQL – AJAX

By | Mei 26, 2018

Web penjualan online sedang menjadi tren saat ini, dimana transaksi tidak lagi hanya bisa dilakukan secara langsung (offline) melainkan juga bisa dilakukan secara online yang mana antara penjual dan pembeli tidak harus ketemu langsung melainkan dengan melalui media online / internet.

Beberapa aplikasi web penjualan online dibangun dengan menggunakan bahasa pemrograman PHP dengan database MySQL. dalam contoh ini ditambahkan AJAX. mengapa AJAX? ya supaya lebih ringan karena dengan AJAX tidak harus merefresh seluruh isi page website, melainkan hanya beberapa komponen tertentu yang dibutuhkan saja. untuk AJAX akan dibahas pada pembahasan tersendiri.
Untuk mencoba source code Aplikasi Web Penjualan Online bisa download ke link di bawah ini :

Download Source Code : v1.2 (PHP 5.xx), v1.3 (PHP 7.xx)

Selamat mencoba, jangan lupa membaca instruksi dan cara penginstalan pada file “BACA SAYA DULU” di dalam file download nya. Silahkan jika ingin di kembangkan atau biasanya untuk sekedar tugas belajar di sekolah / kampus, atau mau di terapkan untuk toko online.

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *